Rabu, 23 Maret 2016

Indosat Ajak Perempuan Indonesia Melek Teknologi Digital



Walau jumlah perempuan di Indonesia dua kali lipat dari laki-laki, namun ternyata tidak barengi dengan kemampuan melek teknologi. Tapi, untuk jakarta sendiri jumlah perempuan yang sudah melek teknologi sudah mencapai 73%. Namun, daerah-daerah masih banyak perempuan yang belum tersentuh dengan teknologi. Misalnya saja seperti mobile digital technology seperti smartphone.

Perempuan di daerah masih sulit mengakses teknologi yang saat ini berkembang pesat. Mereka masih belum memiliki pemahaman atau pemahaman bagaimana menggunakan internet. Padahal, teknologi digital seperti internet bisa meningkatkan kualitas hidup mereka.

Jumat, 18 Maret 2016

Bersahabat Dengan Gadget, Bisa Kok! Ini Tipsnya


Si kakak seharian nempel aja sama gadgetnya. Kemana-mana selalu ada gadget di tangannya. Sampai ke kamar mandi, gadgetnya pun ikut serta. Untunglah si gadget hanya benda mati, jadi bisa dipastikan dia ga akan ngapa-ngapain si kaka. Setali tiga uang dengan si kakak, adik pun ga mau kalah. Bangun tidur yang di cari tablet bukan bundanya yang cantik atau ayah yang keren. Mau berangkat sekolah, di say “goodbye” dengan manis sama tablet yang dengan rapi di simpan di dalam lemari, sama Bunda dan Ayah cukup dengan menempelkan tangan ke pipi.